SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS OBJEK WISATA ALAM DI PROVINSI SUMATERA UTARA BERBASIS MOBILE ANDROID

Muhammad Rusdi Tanjung, Helmi Kurniawan

Sari


Informasi atau berita mengenai objek wisata tidak akan pernah habisnya, karena segala aktivitas maupun informasi yang berhubungan dengan objek  wisata  menjadi  informasi baru bagi para pengunjung untuk dapat mengetahui objek wisata disuatudaerah. Namun dengan banyaknya informasi penyajian pun harus disesuaikan dengan objeknya. Untuk itu dibutuhkan informasi yang tepat dan akurat untuk menyebarluaskan informasi tersebut. Di Indonesia, khususnya Sumatera Utara merupakan propinsi yang sangat di kenal karena memiliki daerah wisata alam yang banyak pada setiap kabupaten bahkan sampai kecamatan yang ada di Sumatera Utara. Sistem informasi yang menyajikan informasi daerah-daerah wisata Sumatera Utara telah banyak dibuat. Namun hanya menampilkan gambar dan  namanya saja, juga telah banyak di lihat di dunia maya seperti internet. Sumatera utara yang merupakan daerah yang memiliki objek wisata alam yang terkenal sampai dunia yaitu danau toba ternyata juga memiliki tempat wisata alam lainnya yang belum dapat diinformasikan. Hal ini dibutuhkan teknologi yang dapat menyajikan infromasi objek wisata yaitu Sistem informasi geografis (SIG) Seperti hal dengan informasi yang memberi penjelasan dalam informasi wisata harus meliputi data dan gambar yang nyata dan benar. Sehingga para wisatawan yang ingin bepergian ke Propinsi Sumatera Utara tetapi masih belum tahu lokasi atau tempat objek wisata yang menarik untuk dikunjungi dapat mengetahuinya. Dalam kerangka  pemikiran  ini  penulis  menggunakan pendekatan pada model pemetaan digital berupa SIG dengan Metode yang di pakai dalam peneltian  ini dengan menggunakan UML (Unifed Modeling Language). Sistem Informasi Geografis (SIG) dapat diterapkan untuk mengatasi masalah tersebut. Sistem informasi Geografis (SIG) mempunyai  kemampuan menyimpan data dan memanipulasi informasi berdasarkan data geografis. Hal inilah yang membedakan Sistem Informasi Geografis (SIG) dengan sistem informasi lainnya. Pada saat ini perkembangan selanjutnya dari Sistem Informasi Geografis (SIG) telah  dapat didistribusikan secara meluas dengan memanfatkan jaringan internet dan berbasis mobile. Diharapkan sistem informasi yang dikembangkan mampu memberikan kemudahan dan kecepatan kepada masyarakat dalam memperoleh informasi mengenai Objek Wisata Alam di Propinsi Sumatera Utara

Kata Kunci


System Information Geografis; Wisata Alam; Android; Google Maps

Teks Lengkap:

Pdf

Referensi


Aris Puji Widodo. (2010). Enterprise Architecture Model untuk Aplikasi Government. Jurnal Masyarakat Informatika, Volume 1, Nomor 1 Halaman 23-30.

Aziz, Muh. (2006). Sistem Informasi Geografis Bebasis Dekstop dan Web. Gava Media, Yogyakarta.

Budiyanto, Eko. (2005). Sistem Informasi Geografis Menggunakan ArcView GIS. Andi, Yogyakarta.

Charlie Collins, Michael D. Galpin, Matthias Käppler. 2012. Android in Practice. Shelter Island, New York: Manning Publications Co

Diana Ikasari, BennyIrawan, Esti Setianingsih. (2009). Pemetaan Fasilitas Sosial dan fasilitas Umum Berbasis Sistem Informasi Geografis (Studi Kasus di DKI Jakarta). Jurnal Informatika Komputer No 1, Volme 14, April 2009

Burnette Ed. (2009). Hello, Android: Introducing Google's Mobile Development Platform. New York: The Pragmatic.

Ilhamdaniah, Bayu Erfianto. (2009). Pembuatan Aplikasi Webgis Pada Infrastruktur Data Spasial Daerah (IDSD) Studi Kasus: Kabupaten Majalengka. Jurnal Tekno Insentif Kopwil4, Volume 3 No.1, Juli 2009

Inixindo, 2011, Android Programming. Inixindo Jogja.

Munawar, 2005, Pemodelan Visual Dengan UML, Graha Ilmu, Yoyakarta

Prahasta Eddy, 2009, Sistem Informasi Geografis : Konsep-Konsep Dasar (Perspektif Geodesi & Geomatika), Informatika Bandung

Shu, Hanjie,2010, City Guide over Android,TDT4520 Specialization Project, Department of Computer and Information Science, IDI, Norwegian University of Science and Technology

Sugeng Purwantoro E.S.G.S, Heni Rachmawati, Achmad Tharmizi, 2013, Mobile Searching Obyek Wisata Pekanbaru Menggunakan Location Base Service (Lbs) Berbasis Android, Prosiding SNIF, September 2013. Issn: 2088-9747

Wibawa, Yudharma. 2012. Sistem Informasi Geografis Penentuan Lokasi Pembangunan Lembaga Bimbingan Belajar berbasis Web dengan metode Brown Gibson (study kasus kota malang). STIKOM Surabaya.

Yudistira, Yuan. 2011. Membuat Aplikasi iPhone Android & Blackberry Itu Gampang. Media Kita. Jakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.22303/it.4.2.2016.149-162

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by4.footer##

Redaksi IT Journal. Gedung A, LPPM Lt2, Universitas Potensi Utama. Jl. K.L. Yos Sudarso Km 6,5 No.3-A Telp. (061) 6640525 Ext. 214 Tanjung Mulia Medan 20241

 

QriesQriesQries

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
 
Flag Counter
data macauslot deposit pulsa 5000web slot gacor 2023slot gacor maxwinslot gacorjoker768https://jkn.unitri.ac.id/classes/demo/demoslot gacor hari inislot bonus new memberslot demo