SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN SARUNG TANGAN LAYAK JUAL MENGGUNAKAN METODE TOPSIS DENGAN PEMBOBOTAN ROC PADA PT. INTAN HEVEA INDUSTRI
Sari
Kelayakan pada suatu produk sangatlah penting untuk para konsumen sama halnya dengan PT. Intan Hevea Industri yang memproduksi sarung tangan terbaik mereka untuk dijual kepada konsumen yang sangat memperhatikan kualitas dari bahan dan zat yang digunakan. Banyak hal yang perlu diuji pada setiap produksi sarung tangan yang membutuhkan waktu yang lama dan dilakukan masih manual serta proses penilaian pengujian pada sarung tangan layak jual yang kurang efektif. Maka perlu dibangun sebuah sistem pendukung keputusan menggunakan Metode Technique For Others Reference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) yang akan membantu dan memudahkan dalam menyederhanakan dan mempercepat proses pengambilan keputusan dengan memecahkan persoalan tersebut kedalam bagian-bagiannya serta dengan pembobotan ROC yang dapat menghitung kriteria yang lebih penting untuk penentuan sarung tangan layak jual pada PT. Intan Hevea Industri. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi sistem pendukung keputusan menggunakan Visual Basic 2010 dan Database yang digunakan adalah SQL Server 2008. yang hasil ini bermanfaat untuk PT. Intan Hevea Industri dalam mengambil keputusan dalam proses penentuan sarung tangan layak jual yang sesuai dengan kriteria perusahaan.
Kata Kunci
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Wahyuni, E. G. (2017). Sistem pendukung keputusan penerimaan pegawai dengan metode TOPSIS. Jurnal Sains dan Teknologi Industri, 14(2), 108-116.
Marlina, M., Yusnaeni, W., & Indriyani, N. (2017). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Siswa Yang Berhak Mendapatkan Beasiswa Dengan Metode Topsis. Jurnal Techno Nusa Mandiri, 14(2), 147-152.
Saleh, A., Sari, R. E., & Kurniawan, H. (2017, October). Metode Fuzzy Simple Additive Weighting (Saw) Dalam Menentukan Kualitas Kulit Ular Untuk Kerajinan Tangan (Studi Kasus: Cv. Asia Exotica Medan). In Seminar Nasional Informatika (SNIf) (Vol. 1, No. 1, pp. 18-23).
Nababan, L., & Sinambela, L. (2018). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN BEDAH RUMAH KELUARGA MISKIN MENGGUNAKAN METODE MOORA. JTIK (Jurnal Teknik Informatika Kaputama), 2(2), 20-27.
Setiawan, A. (2019). PENGAMBILAN KEPUTUSAN UNTUK MENYELEKSI PENERIMAAN GURU MATEMATIKA DENGAN METHODE TOPSIS. METHOMIKA: Jurnal Manajemen Informatika & Komputerisasi Akuntansi, 3(1), 14-20.
Tanti, L., Linda Wahyuni, T., & Utama, S. P. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN PERMOHONAN KREDIT ELEKTRONIK BERBASIS WEB PADA TOKO METRO MENGGUNAKAN FMADM DENGAN METODE SAW.
Verina, W., Andrian, Y., & Rahmad, I. F. (2015). Penerapan Metode Fuzzy SAW Untuk Penerimaan Pegawai Baru (Studi Kasus: STMIK Potensi Utama). Sisfotenika, 5(1), 60-70.
Wijaya, A. (2020). IMPLEMENTASI ALGORITMA SMARTER UNTUK PEMILIHAN MENU MAKANAN (STUDI KASUS: KATERING ROSI PEKALONGAN) (Doctoral dissertation, University of Technology Yogyakarta).
Handayani, L., Syahrizal, M., & Tampubolon, K. (2019). PEMILIHAN KEPLING TELADAN MENERAPKAN METODE RANK ORDER CENTROID (ROC) DAN METODE ADDITIVE RATIO ASSESSMENT (ARAS) DI KECAMATAN MEDAN AREA. KOMIK (Konferensi Nasional Teknologi Informasi dan Komputer), 3(1).
Saleh, A. (2017). Penerapan Metode Simple Multi Attribute Rating Technique Exploiting Rank Dalam Sistem Pendukung Keputusan Rekrutmen Asisten Laboratorium Komputer. Masyarakat Telematika dan Informasi, 8(1), 1-10.
DOI: http://dx.doi.org/10.22303/infosys.4.2.2020.133-144
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by4.footer##
Kantor Redaksi InfoSys Journal. Gedung LPPM Lt2, Kampus Universitas Potensi Utama. Jl. K.L. Yos Sudarso Km 6,5 No.3-A Telp. (061) 6640525 Ext. 214 Tanjung Mulia Medan 20241

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.